Kutipan.co
  • NEWS
  • ENTERTAINMENT
  • ADVERTORIAL
  • TECH
  • AUTOMOTIVE
  • SPORT
  • FOOD & TRAVEL
  • VIDEO
Reading: Rudi Sambut Kedatangan Bupati Nunukan
Aa
Aa
Kutipan.co
  • NEWS
  • ENTERTAINMENT
  • ADVERTORIAL
  • TECH
  • AUTOMOTIVE
  • SPORT
  • FOOD & TRAVEL
  • VIDEO
  • NEWS
  • ENTERTAINMENT
  • ADVERTORIAL
  • TECH
  • AUTOMOTIVE
  • SPORT
  • FOOD & TRAVEL
  • VIDEO
Have an existing account? Sign In
BP BatamNEWS

Rudi Sambut Kedatangan Bupati Nunukan

Last updated: 2023/03/08 at 7:37 PM
Redaksi Kutipan Published Rabu, 8 Maret 2023
Share
2 Min Read
WhatsApp Image 2023-03-08 at 18.11.56
Muhammad Rudi saat menjamu Bupati Nunukan | Foto : Dok BP Batam
SHARE
Ad image

Kepala Badan Pengusahaan (BP) Batam Muhammad Rudi menjamu Bupati Nunukan Asmin Laura Hafid di Kantor Pemko Batam, Selasa (7/3/2023).

Kedatangan Laura bersama jajaran dan Forkopimda Kabupaten Nunukan Provinsi Kalimantan Utara dalam rangka kunjungan kerja untuk studi tiru program dan kebijakan pembangunan Batam.

“Kota Batam sangat luar biasa, beberapa tahun lalu saya datang ke sini belum seperti ini. Pembangunannya sangat pesat,” kata Laura.

Atas dasar itulah yang menjadi salah satu alasan dirinya bersama Forkopimda datang ke Batam. Dengan harapan program-program yang digagas oleh kepemimpinan Muhammad Rudi dapat diadopsi oleh Pemkab Nunukan.

“Batam dan Nunukan sama-sama daerah perbatasan, tentunya kita harapkan ada kebijakan yang bisa kami terapkan sama dengan Batam,” katanya.

Bengkel Mobil Lingga

Selain itu, ia juga mengaku kagum melihat keindahan Kota Batam, tak hanya wisatanya yang indah tapi juga kulinernya yang menurutnya sangat nikmat.

Baca Juga : SPAM BP Batam Lakukan Penutupan Pintu Air dan Patroli Waduk Duriangkang

“Saya kemarin sudah ke Jembatan Barelang, kemudian saya juga sudah menyicipi sop ikan di sini,” ujarnya.

Sementara, Kepala BP Batam Muhammad Rudi menyambut baik kunjungan Bupati Nunukan bersama Forkopimda Kabupaten Nunukan. Pihaknya menyampaikan apresiasi karena menjadikan Kota Batam sebagai rujukan.

Batam saat ini memang tengah gencar membangun sejumlah proyek infrastruktur. Mulai dari pembangunan jalan, bandara, pelabuhan dan sarana transportasi.

“Kemudian kami juga sudah merencanakan akan membangun transportasi massal yakni LRT. Mudah-mudahan nanti kalau tahun depan Ibu Bupati datang ke Batam lagi LRT sudah terbangun,” katanya yang juga menjabat Wali Kota Batam.

Dalam kesempatan itu, ia tidak ragu membagikan strategi dan juga program-program dalam membangun Batam. Baik yang sudah direncanakan maupun yang akan dilakukan.

“Terima kasih banyak Ibu Bupati bersama rombangan telah mengunjungi Kota Batam. Mudah-mudahan ini bukan yang terakhir dan mudah-mudahan juga kami juga dapat berkunjung ke Nunukan,” pungkasnya.

Baca Juga : BP Batam Komitmen Jaga Kebangkitan Industri Shipyard

DPRD Kota Batam

TAGGED: BP Batam, Bupati Nunukan, Muhammad Rudi, pemko batam
Redaksi Kutipan Rabu, 8 Maret 2023
Share this Article
Facebook Twitter Whatsapp Whatsapp Telegram Print
Previous Article WhatsApp Image 2023-03-08 at 18.06.08 Polisi Tangkap Pelaku Pengeroyokan di Sei Beduk, 1 Pelaku DPO
Next Article Warga terdampak banjir di Tanjungpinang dapat bantuan 250 KK Terdampak Banjir di Tanjungpinang Dapat Bantuan
Leave a comment Leave a comment

Tinggalkan Balasan

Anda harus masuk untuk berkomentar.

16.5k Like
2k Follow
1.3k Follow
Telegram Follow
SERTIFIKAT DEWAN PERS
WhatsApp Image 2023-03-03 at 14.00.40
STQ 1080X1080
WhatsApp Image 2023-03-04 at 18.14.09
APLIKASI M-PASPOR
PUNGLI & GRATIFIKASI
Pusat Oleh-oleh Dabo

Latest News

WhatsApp Image 2023-03-20 at 19.38.10
Polisi Bersama Petugas Rutan Razia Blok Napi
Senin, 20 Maret 2023
WhatsApp Image 2023-03-20 at 18.48.05
Jalan dibuat 6 Lajur, BP Batam Pastikan Penghijauan Jalan Tidak Terhambat
Senin, 20 Maret 2023
WhatsApp Image 2023-03-20 at 18.38.52
Gelapkan Uang Nasabah 19 Miliar, Polisi Tetapkan Teller KSP Belakang Padang Tersangka
Senin, 20 Maret 2023
WhatsApp Image 2023-03-20 at 17.33.58
Polisi dan Pemkab Lingga Cek Ketersedian Sembako di Pasar
Senin, 20 Maret 2023

Popular News

WhatsApp Image 2023-02-28 at 12.21.58
Polda Kepri Amankan 3 Unit Pickup Muatan Kayu Olahan Asal Hutan Lingga
Selasa, 28 Februari 2023
WhatsApp Image 2023-03-08 at 18.11.56
Rudi Sambut Kedatangan Bupati Nunukan
Rabu, 8 Maret 2023
WhatsApp Image 2023-03-01 at 14.52.36
Imigrasi Dabo Deportasi Seorang Wanita Warga Negara Thailand
Rabu, 1 Maret 2023
WhatsApp Image 2023-03-02 at 16.13.09
Dipulangkan Imigrasi Dabo WN Thailand Ucapkan Terimakasih
Kamis, 2 Maret 2023

Baca juga:

WhatsApp Image 2023-03-20 at 19.38.10
NEWS

Polisi Bersama Petugas Rutan Razia Blok Napi

Senin, 20 Maret 2023
WhatsApp Image 2023-03-20 at 18.48.05
NEWS

Jalan dibuat 6 Lajur, BP Batam Pastikan Penghijauan Jalan Tidak Terhambat

Senin, 20 Maret 2023
WhatsApp Image 2023-03-20 at 18.38.52
NEWS

Gelapkan Uang Nasabah 19 Miliar, Polisi Tetapkan Teller KSP Belakang Padang Tersangka

Senin, 20 Maret 2023
WhatsApp Image 2023-03-20 at 17.33.58
NEWS

Polisi dan Pemkab Lingga Cek Ketersedian Sembako di Pasar

Senin, 20 Maret 2023
Kutipan.co
Partners
Follow US

Copyright © 2019 - PT. Tri Global Kutipan

  • Kode Etik Internal
  • Media Siber
  • Redaksi
  • Privacy Policy
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Visi dan Misi
Welcome Back!

Sign in to your account

Lost your password?