KUTIPAN.CO – Polres Lingga melalui Polsek Dabo Singkep, bagikan sembako pada kaum duafa dan masyarakat kurang mampu yang berada diwilayah hukumnya, Selasa (14/4/2020)
Kapolsek Dabo Singkep AKP Ahmad Wahyudi, SH. MH mengatakan, pembagian sembako tersebut merupakan kepedulian Polri terhadap masyarakat ditengah pandemi Covid-19.
Kegiatan tersebut juga sekaligus memberikan himbauan kepada masyarakat untuk menerapkan Physical Distancing dan menerapkan pola hidup sehat agar terhindar dari penularan virus corona.
Reporter : Fikri
Content Creator : Iwan

You must be logged in to post a comment Login